Selain Sumut, Sulsel, dan Sumsel, Densus Juga Tangkap 4 Terduga Teroris di Batam

Puteranegara Batubara
Densus 88 Antiteror Polri. (Foto: istimewa)

Karo Penmas Div Humas Polri juga menyebut terduga teroris yang ditangkap itu berasal dari kelompok Jamaah Islamiyah (JI) dan Jamaah Ansharut Daulah (JAD). "Di Sumsel Jamaah Islamiyah, sedang di Sulsel itu Jamaah Ansharut Daulah," ucap Rusdi.

Diketahui, polisi menangkap empat orang terduga teroris di Sumatera Selatan. Sementara, satu orang terduga teroris ditangkap di Sulawesi Selatan. 

Editor : Agus Warsudi
Artikel Terkait
Sumut
4 tahun lalu

Densus 88 Tangkap 1 Orang Terduga Teroris di Simalingkar Medan

Lampung
4 tahun lalu

Ini Peran Terduga Teroris Jamaah Islamiyah yang Ditangkap Densus 88 di Lampung 

Lampung
4 tahun lalu

Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Lampung, Diduga Jaringan Jamaah Islamiyah

Nasional
4 tahun lalu

Densus 88 Tangkap Buronan Terduga Teroris Bom Gereja Katedral Makassar

Sumsel
4 tahun lalu

Densus 88 Tangkap 4 Terduga Teroris di Palembang dan Lubuklinggau, Diduga Jaringan JI

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal