Seleksi Mandiri UB 2023: Syarat, Jadwal dan Biaya Uang Pangkalnya

Syaula Aida Rizqiyah
Seleksi Mandiri UB 2023 (dok. UB)

JAKARTA, iNews.id - Seleksi Mandiri UB 2023 telah resmi dibuka. Berikut informasi terkait syarat, jadwal dan biaya uang pangkal UB jalur mandiri untuk diketahui.

Universitas Brawijaya (UB) termasuk perguruan tinggi negeri favorit di Indonesia. Untuk memenuhi kuota calon mahasiswa, UB juga membuka jalur seleksi mandiri yang disebut dengan SMUB (Seleksi Mandiri Universitas Brawijaya) dengan kuota 40 persen.

Angka ini lebih besar dibandingkan kuota pada jalur SNBP dan SNBT, yang masing-masing 30 persen. SMUB membuka kesempatan bagi siswa untuk menjadi mahasiswa Universitas Brawijaya melalui Seleksi Mandiri Prestasi, Seleksi Mandiri Reguler Jalur Nilai UTBK, Seleksi Mandiri Jalur Nilai Rapor, dan Seleksi Mandiri Disabilitas.

Seleksi Mandiri UB 2023

Syarat

- Warga Negara Indonesia yang memiliki NISN dan NPSN.
- Lulusan SMA/sederajat tahun 2021, 2022, dari sekolah terakreditasi yang sudah memiliki ijazah.
- Siswa kelas XII SMA/sederajat tahun 2023 yang belum mempunyai Ijazah WAJIB memiliki Surat Keterangan Lulus (SKL). 
- Bagi lulusan tahun 2023 yang nantinya diterima WAJIB mengunggah SKL/Ijazah pada saat registrasi.
- Peserta mengikuti UTBK 2023 (tidak harus pilihan UTBK di Universitas Brawijaya).
- Peserta yang sudah mendaftar di jalur prestasi dan rapor, boleh mendaftar kembali di jalur nilai UTBK.
- Peserta memiliki kesehatan yang memadai sehingga tidak mengganggu proses pembelajaran di program studinya.
- Membayar biaya registrasi

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
4 hari lalu

FH Universitas Brawijaya Gelar Sapa Alumni, Beri Penghargaan ke Aktivis HAM Munir 

Megapolitan
3 bulan lalu

Gubernur Pramono Anung Ajak Mahasiswa Baru Universitas Brawijaya Wujudkan Jakarta Kota Global dan Berbudaya

Nasional
3 bulan lalu

Kisah 2 Dokter Asal Malang Bertugas di Gaza: Operasi Pasien di Tengah Bom dan Kelaparan

Nasional
3 bulan lalu

Fenomena Bendera One Piece, Guru Besar UB: Bukan Makar, Tak Bisa Dipidanakan!

Nasional
4 bulan lalu

UB Kirim 2 Dokter Spesialis dan Bantuan Alat Medis ke Gaza, Bawa Misi Kemanusiaan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal