Meski nantinya ada perbedaan penetapan Hari Raya Idul Fitri, hal itu tidak menjadi masalah lantaran sudah umum terjadi di tahun-tahun sebelumnya dan memiliki dasar masing-masing.
Itulah ulasan mengenai sidang isbat Idul Fitri 2023. Patut dinantikan hasil sidang isbat tersebut guna segera mengetahui kapan Ramadhan berakhir dan lebaran Idul Fitri 2023 akan dilaksanakan.