Survei JSI: Jokowi-Ma'ruf Amin Merakyat, Kalahkan Prabowo-Sandi

Felldy Aslya Utama
Pasangan capres dan cawapres Prabowo-Sandi bersama Jokowi-Ma'ruf di kantor KPU, Jumat (21/9/2018). (Foto: Antara).

JAKARTA, iNews.id – Elektabilitas pasangan capres dan cawapres nomor urut 01 Joko Widodo-Ma’ruf Amin kembali menggungguli pasangan nomor urut 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno. Jokowi-Ma’ruf juga paling disukai publik.

Berdasarkan hasil survei lembaga Jaringan Suara Indonesia (JSI), elektabilitas Jokowi-Ma’ruf 54,8 persen, sedangkan Prabowo-Sandi 30,8 persen.

Direktur Eksekutif JSI Fajar S Tamin mengatakan, ada tiga alasan kuat bagi pemilih dalam menentukan pasangan capres dan cawapres. Pertama, kepribadian para kandidat.

”Kepribadian capres dan cawapres menjadi alasan paling tinggi yaitu 51,8 persen. Kemudian, kemampuan menyelesaikan masalah sebesar 23,2 persen dan menjawab isu persoalan di Indonesia sebesar 8,9 persen,” kata Fajar dalam paparan hasil survei di Jakarta, Jumat, (26/10/2018).

Selain alasan, survei JSI juga menilai tingkat persepi publik terhadap dua pasang calon di Pilpres 2019. Hasilnya, pasangan petahana hampir unggul di beberapa kriteria.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
1 tahun lalu

Hasto Jelaskan Tersangka Korupsi DJKA Donatur Rumah Aspirasi di Pilpres 2019

Nasional
2 tahun lalu

Minta Debat Cawapres Tak Didampingi Capres, Partai Perindo: Samakan Saja dengan Pilpres 2019

Nasional
2 tahun lalu

Ubah Format Debat Cawapres, Partai Perindo: KPU Harus Pastikan Aturan dan Mekanisme

Nasional
2 tahun lalu

Survei Indikator: Pemilih Jokowi-Ma'ruf Cenderung Dukung Ganjar Pranowo

Nasional
4 tahun lalu

Aksi Demo 2 Tahun Jokowi Ma'ruf, Jubir Presiden : Artinya Demokrasi Sedang Baik-Baik Saja

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal