TGB: Ganjar Pranowo dan Mahfud MD Tokoh Historis

muhammad farhan
TGB menegaskan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD merupakan tokoh historis (Foto: Muhammad Farhan)

"Jadi kalau kita bicara tentang kesejahteraan merata, apa yang ditunjukkan bapak calon presiden kita, Ganjar Pranowo, membuktikan beliau berhasil menurunkan tingkat ketimpangan di Jawa Tengah," kata TGB. 

Sedangkan untuk Mahfud MD, TGB menyebut sosoknya dengan istilah bahasa Arab. Dia mengatakan Mahfud MD memiliki karya yang tidak perlu lagi dibahas di publik. 

"Kalau kata orang-orang, Aak Mahfud MD itu amaluhu yughni anil qolfu. Apa yang dikaryakan itu sudah cukup tidak perlu dipertanyakan. Tak usah kita banyak bicara rekam jejak beliau khususnya dalam penegakan hukum," ujar TGB. 

Editor : Muhammad Fida Ul Haq
Artikel Terkait
Nasional
3 hari lalu

Daftar 10 Anggota Komisi Percepatan Reformasi Polri, Jimly Asshiddiqie Jadi Ketua  

Nasional
3 hari lalu

Prabowo bakal Lantik Komite Reformasi Polri, Mahfud MD hingga Yusril Tiba di Istana

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Buka Suara soal Komite Reformasi: Memposisikan Polri Jadi Aset Penjaga dan Pemaju NKRI

Nasional
13 hari lalu

Bertemu Purnawirawan Jenderal, Mahfud MD: Semua Ingin Polri Kembali ke Jati Dirinya

Nasional
13 hari lalu

Mahfud MD Kumpul Bareng Purnawirawan Jenderal, Bahas Reformasi Polri?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal