Ganjar-Mahfud juga menuntut jalannya pemerintahan yang bersih dari korupsi, kolusi dan nepotisme. Menurut Roby, seluruh visi dan misi Ganjar berasal dan lahir dari aspirasi masyarakat.
“Jadi kita ini ada tim berbulan-bulan bekerja mendengarkan aspirasi masyarakat, sebetulnya apa sih yang ingin, yang dibutuhkan oleh masyarakat terutama dalam 5 tahun ke depan,” katanya.