Update! Anita dan Argi Resmi Damai usai Insiden Tumbler Hilang di KRL

Muhammad Sukardi
Anita Dewi dan petugas KRL Argi resmi berdamai atas insiden hilangnya tumbler di KRL. (Foto: Instagram)

Dipastikan juga bahwa KAI Commuter akan terus meningkatkan layanan kepada pengguna setia kereta api.

"Mari bersama kita wujudkan transportasi yang aman dan nyaman untuk seluruh pengguna jasa kereta. KAI Grup senantiasa semakin melayani dengan sepenuh hati," ungkap akun tersebut.

Sebagai informasi, viral di media sosial insiden hilangnya tumbler di KRL. Pengalaman itu dialami Anita Dewi, yang kemudian viral di media sosial.

Anita dikabarkan telah dipecat dari perusahaan tempat dia bekerja, karena dianggap bertentangan dengan prinsip perusahaan. Sementara itu, Argi dipastikan tidak dipecat oleh KAI. 

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Destinasi
2 bulan lalu

Viral Imbauan Jaga Tumbler Masing-Masing di Kereta, Netizen Syok!

Nasional
2 bulan lalu

KAI Commuter Bantah Ganti Dirut imbas Viral Tumbler Tuku Penumpang Hilang: Rotasi Rutin 

Seleb
2 bulan lalu

Viral Anita Si Mbak-Mbak Tumbler Hilang di KRL Minta Maaf usai Dipecat dari Tempat Kerja

Seleb
10 jam lalu

Inara Rusli Pastikan Ada Wali saat Nikah Siri dengan Insanul Fahmi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal