Usai Dikritik soal Gaya Komunikasi Politiknya, Purbaya Bertemu dengan Misbakhun

Iqbal Dwi Purnama
Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa usai bertemu Ketua Komisi XI DPR RI, Mukhamad Misbakhun di Jakarta, Senin (27/10/2025). (Foto IG @menkeuri)

"Beliau mendukung malah. Tujuannya adalah supaya anggarannya lebih cepat (terserap). Saya butuh di triwulan IV ini pertumbuhan ekonomi di atas 5,5 persen. Jadi semua harus belanja," tutur dia.

Pada kesempatan yang sama, Ketua Komisi XI DPR RI, Mukhamad Misbakhun mengaku pertemuan yang dilangsungkan pada sesi makan siang itu sejatinya membahas program-program yang dicanangkan Presiden Prabowo dapat tercapai dengan dukungan Parlemen.

"Jadi Pak Purbaya menyampaikan bahwa beliau dalam rangka menjalankan semua tugas-tugas bapak Presiden, maka beliau ingin mendapatkan dukungan. Saya sampaikan bahwa Partai Golkar sebagai partai pendukung utama akan memberikan dukungan penuh," kata Misbakhun.

"Bagaimana beliau sukses sebagai Menteri Keuangan dalam rangka menjalankan tugasnya Pak Prabowo untuk mensejahterakan rakyat. Kita ini kan harus menyambungkan hati. Kalau menyambungkan hati itu kan harus saling ketemu," tutupnya.

Editor : Puti Aini Yasmin
Artikel Terkait
Nasional
19 jam lalu

Puan Pastikan DPR bakal Bahas Polemik Utang Kereta Cepat Whoosh 

Nasional
23 jam lalu

Ketua DPR Soroti Gubernur Riau Kena OTT KPK, Ingatkan Kepala Daerah Mawas Diri

Nasional
1 hari lalu

Purbaya Pede Ekonomi RI Kuartal IV 2025 Tumbuh di Atas 5,5 Persen, Ini Faktornya

Nasional
2 hari lalu

Media Asing Sebut IKN bakal Jadi Kota Hantu, Purbaya: Nggak Usah Takut

Nasional
2 hari lalu

Menkeu Purbaya Sudah Kumpulkan Rp8 Triliun dari Pengemplang Pajak: Kita Kejar Terus!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal