Ustaz Maaher At-Thuwailibi Meninggal, Nikita Mirzani: Semoga Diampuni Semua Dosanya

iNews
Nikita Mirzani menyampaikan duka cita atas meninggalnya Ustaz Maaher At-Thuwailibi, Senin (8/2/2021). (Foto: Okezone)

Nikita bahkan mengunggah foto Ustaz Maaher di akun Instagramnya @nikitamirzanimawardi_172. Nikita mendoakan agar semua amal kebaikan Ustaz Maaher diterima Allah SWT.

"Innalillahi Wainnalilahi Rojiun, semoga Ustadz Maher dilapangkan kuburnya, diampuni semua dosanya dan diterima amal kebaikannya. Turut berduka cita," tulis Nikita.

Seperti diketahui Ustaz Maaher dan Nikita Mirzani pernah berseteru terkait kepulangan Habib Rizieq Shihab ke Indonesia bulan November 2020.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Seleb
13 hari lalu

Geger! Ammar Zoni Ngaku Diperas Rp3 Miliar oleh Oknum Penyidik

Seleb
13 hari lalu

Potret Terbaru Ammar Zoni Bikin Pangling, Rambut Klimis dan Murah Senyum

Seleb
13 hari lalu

Ammar Zoni Tidak Takut Bongkar Fakta Baru di Sidang Kasus Narkoba Hari Ini

Seleb
1 bulan lalu

Hukuman Diperberat Setelah Banding, Nikita Mirzani Yakin 100 Persen Menang di Kasasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal