Wapres Sebut Jokowi Sudah Kantongi Nama Kepala Otorita Ibu Kota Baru

Dita Angga
Wapres Ma'ruf Amin mengatakan Presiden Jokowi sudah mengantongi nama kepala otorita IKN. (Foto: Antara/Akbar Nugroho Gumay)

Saat ditanya kriteria apa yang harus dimiliki seorang kepala otorita, Maruf  pun enggan menjawab.

“Kan sudah dibilang oleh Presiden. Presiden kan sudah bilang kriterianya seperti apa. Saya tidak usah mengulangi lagi,” tuturnya.

Seperti diketahui pekan lalu pemerintah dan DPR telah mengesahkan Undang-Undang (UU) tentang IKN. Dengan begitu ibu kota resmi berpindah ke wilayah yang nantinya bernama Nusantara di Kalimantan Timur.

Editor : Rizal Bomantama
Artikel Terkait
Nasional
51 menit lalu

Kasus Ijazah Jokowi, Pelapor Dapat Surat Pemberitahuan Penetapan Tersangka Roy Suryo Cs

Nasional
17 jam lalu

Sekjen Peradi Bersatu soal Salinan Ijazah Jokowi Banyak Ditutupi: Lindungi Data Pribadi

Nasional
20 jam lalu

Siap Diperiksa, Roy Suryo Tak Takut Ditahan Kasus Fitnah Ijazah Jokowi

Nasional
1 hari lalu

Roy Suryo Bersumpah Tak Pernah Edit Ijazah Jokowi: Demi Tuhan, Tidak!

Nasional
2 hari lalu

Jadi Tersangka Kasus Ijazah Jokowi, Roy Suryo Cs Siap Penuhi Panggilan Polda Metro

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal