Yalimo Memanas, Sekolah Dibakar dan Polisi Terluka Kena Anak Panah

Tim iNews
Kerusuhan di Yalimo, Papua, berujung pembakaran sekolah dan melukai seorang polisi terkena anak panah. (Foto: Ist)

Cahyo menekankan pentingnya masyarakat tidak mudah terprovokasi.

“Jangan mudah terpancing emosi atau provokasi yang bisa memperkeruh suasana,” katanya.

Dia juga menegaskan polisi tidak akan membiarkan konflik tanpa penegakan hukum.

“Kami akan melakukan penegakan hukum secara tegas sebagai bentuk kehadiran negara di tengah masyarakat. Kami mengimbau agar masyarakat tidak main hakim sendiri dan menjaga persaudaraan, tanpa membedakan suku, agama, warna kulit atau golongan,” ucapnya.

Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait
Papua
10 bulan lalu

Okoni Siep alias Nikson Matuan Ditangkap Aparat, Anggota OPM Yalimo Komplotan Aske Mabel

Papua
10 bulan lalu

Breaking News, OPM Tembak Mati 2 Pekerja di Yalimo

Papua
2 tahun lalu

Ricuh Pleno di Bawaslu Yalimo, Wakapolres Kena Lemparan Batu, Kasatlantas Terpanah

Papua
2 tahun lalu

Gaji Belum Dibayar, Tenaga Medis di Yalimo Palang Jalan Trans Jayapura-Wamena

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal