Ganjar Nilai Infrastruktur Minim Jadi Penghambat Terbesar Kendaraan Listrik

Muhamad Fadli Ramadan
Menurut Ganjar Pranowo pemerintah harus mempercepat pembangunan infrastruktur jika ingin era peralihan kendaraan listrik dipercepat. (Foto: M Fadli)

Ganjar juga menyebutkan Indonesia sangat siap menjadi basis otomotif di ASEAN. Terlebih saat ini sudah mulai ada perubahan teknologi yang seharusnya dimanfaatkan oleh pihak-pihak terkait.

Sekarang (masuk era) transformasi teknologi, dan disiapkan kawasan industrinya, marketnya kan juga bagus. Kalau transfer teknologinya berjalan dengan market yang gede begini, kita pasti bisa jemput bola,” ujar Ganjar.

Keyakinan tersebut dapat dilihat dari banyaknya produsen yang meramaikan industri otomotif di Indonesia. Menurutnya, ini menjadi bukti Indonesia memiliki pasar yang sangat besar dan penting bagi sejumlah produsen mobil.

“Pasti itu akan mendorong industri mobil dalam negeri juga tumbuh, ada pengalaman Hyundai, Kia, dan Chery. Dulu kan (jumlah pabrikan) sedikit sekarang jumlahnya sudah sebanyak ini,” katanya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Aksesoris
13 hari lalu

Libur Nataru 2025, PLN Siapkan Mobile Charging untuk Kendaraan Listrik

Bisnis
16 hari lalu

Perkuat Ekosistem Kendaraan Listrik, PLN Resmikan Dua SPKLU Center Pertama di Jakarta

Megapolitan
22 hari lalu

Pramono Rapat Hari Ini, Bahas Solusi Jalan Beda Tinggi di Jakut

Aksesoris
1 bulan lalu

Meresahkan, Kabel Charging Mobil Listrik di Sejumlah SPKLU Dicuri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal