Rayakan Hari Bebas Mobil, Volvo Bikin Sepatu Kets Ramah Lingkungan

Dani M Dahwilani
Merayakan Hari Bebas Mobil Sedunia yang jatuh pada 22 September mendatang, Volvo kolaborasi Casca meluncurkan sepasang sepatu ramah lingkungan. (Foto: Carscoops/Volvo)

“Kami sangat senang dapat bekerja sama dengan (perusahaan) alas kaki Casca yang memiliki nilai sama, menggabungkan semangat kami untuk keberlanjutan, teknologi, dan desain modern yang bersahaja,” ujar Presiden dan CEO Volvo Cars USA Anders Gustafsson.

“Kami berkomitmen untuk menetapkan standar keberlanjutan tertinggi dalam mobilitas dan itu melampaui elektrifikasi armada kami untuk mengubah semua aspek bisnis kami,” katanya.

Berapa harga sepatu tersebut? Sepasang sepatu ini akan dilepas ke pasaran pekan depan dengan harga 168 dolar AS atau sekitar Rp2,4 juta. 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
30 hari lalu

Bahlil Pamer Pakai Sepatu Kuning Buatan UMKM: Harganya Rp250.000

Health
1 tahun lalu

Sepatu Lokal di Bawah Rp250 Ribu? Pilihan Terbaik Menurut Dr. Tirta

Seleb
1 tahun lalu

Inovasi Sepatu yang Diremehkan Netizen, Dr Tirta Buktikan Manfaatnya di Konten Terbaru

Seleb
1 tahun lalu

Mau Sepatu Lari yang Nyaman dan Ringan? Cek Review Dr Tirta tentang Sepatu asal Jepang di Youtube Dr Tirta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal