5 SUV Kompak Harga Rp300 Jutaan, Ada yang Pakai Mesin Hybrid Pilih Mana?

Muhamad Fadli Ramadan
Daya tarik SUV kompak salah satunya adalah ukuran bodi yang tidak terlalu besar. (Foto: Dok iNews.id)

Untuk dapur pacunya, Omoda 5 dilengkapi mesin 1.500 cc Turbo yang mampu menghasilkan tenaga 145 hp dan torsi puncak 230 Nm. Tenaga tersebut disalurkan melalui 9 CVT with Electronic Shifter.

Chery Omoda 5 ditawarkan dengan harga Rp334,8 juta untuk tipe Z, dan Rp404,8 juta untuk varian RZ.

4. Suzuki Grand Vitara

Grand Vitara merupakan mobil SUV kompak yang dihidupkan kembali oleh Suzuki, dengan peluncurannya di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2023, pada Februari lalu.

Di Indonesia, Suzuki Grand Vitara hadir dalam dua tipe, yaitu GL dan GX, dengan mengusung mesin hybrid. Sebagai city cruiser, Grand Vitara hadir dengan sentuhan eksterior yang elegan, tangguh, dan sporty.

Dari segi performa, Grand Vitara dibekali mesin  SHVS 4 silinder berkapasitas 1.500 cc yang dapat menghasilkan tenaga 101,65 hp pada 6.000 rpm dan torsi puncak 136,8 Nm pada 4.400 rpm. Tenaga tersebut disalurkan melalui 6-percepatan otomatis, yang bisa dikendalikan secara manual melalui paddle shift di balik lingkar kemudi.

Editor : Ismet Humaedi
Artikel Terkait
Buletin
23 hari lalu

Momen Nekat Mobil SUV Terobos Banjir di Rembang, Ini Reaksi Netizen

Buletin
1 bulan lalu

Mobil Terbakar Usai Tabrak Pembatas Jalan di Gerbang Tol Ciawi, 2 Orang Terluka

Mobil
2 bulan lalu

Bakal Mengaspal di Indonesia, Jetour Ungkap Spesifikasi Mobil SUV Offroad Jetour T2

Mobil
4 bulan lalu

Segini Harga VinFast VF 7 yang Debut di GIIAS 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal