Boyong Mobil Edisi Terbatas, Ford Bukukan 200 Unit SPK sepanjang GJAW 2024

Dani M Dahwilani
Selama GJAW 2024 pada 22 November hingga 1 Desember 2024, Ford berhasil mengantongi lebih dari 200 Surat Pemesanan Kendaraan (SPK). (Foto: Dani M Dahwilani)

Model lainnya, Next-Gen Ford Ranger Raptor 3.0 A/T menggendong mesin 3.0L V6 Gasoline A/T dengan Turbo EcoBoost Engine yang mampu menghasilkan tenaga 397 PS dan torsi puncak 583Nm. 

Keberadaan selectable drive modes dapat secara pintar menyesuaikan mode berkendara mengikuti medan jalan yang dilalui, dipadukan dengan front & rear locking differential untuk cengkeraman maksimal, serta fitur unik selectable exhaust modes. Next Gen Ford Ranger Raptor ideal bagi pemburu adrenalin maupun pecinta offroad.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Mobil
13 hari lalu

Mantan Bos Mercy Hengkang ke Ford Indonesia

Mobil
3 bulan lalu

Masuk Indonesia, Mobil Changan Rp100 Jutaan Siap Guncang Pasar Otomotif

Mobil
4 bulan lalu

5 Kelebihan Mitsubishi Destinator: SUV 7 Seater Baru yang Siap Kuasai Jalanan Indonesia

Mobil
4 bulan lalu

Review Mitsubishi Destinator 2025: SUV 7 Seater Terbaru, Fitur dan Harga Resmi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal