Jangan Simpan Hand Sanitzer dalam Kabin Mobil, Bikin Iritasi Kulit dan Bisa Meledak 

Bertold Ananda
Para pakar kesehatan tidak menganjurkan menyimpan hand senitizer terlalu lama di dalam kabin mobil. (Foto: iNews.id) 

Bahan-bahan tertentu dalam hand sanitizer dapat menghilangkan minyak alami kulit, yang bertindak sebagai dinding pelindung kulit. Jika terjadi seperti itu maka kotoran, bakteri dan virus dengan gampang masuk ke celah tangan. 

3. Merusak Interior Mobil 

Produk hand senitizer mengandung etanol dan alkohol yang dapat merusak interior mobil Anda. Seperti material kulit, plastik dan pernis akan mudah aus dan hilang pelindungnya sehingga kusam, lecet dan terlihat belang.  

4. Hand senitizer dapat meledak 

Hand sanitizer umumnya mudah terbakar, karena umumnya memiliki kadar alkohol tinggi. Jangan disimpan pada kabin mobil yang terpapar panas sinar matahari. Sebab itu, hand sanitizer harus disimpan di tempat yang sejuk dan tidak terpapar panas. 
 

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Seleb
2 hari lalu

Ariana Grande Terkena Covid-19 hingga Sejumlah Acara Dibatalkan, Begini Kondisinya

Health
6 hari lalu

Apa Benar Alat Tes TBC INDIGEN dari PCR Covid-19? Ini Faktanya!

Mobil
7 hari lalu

Pemerintah Siapkan Insentif Otomotif, Skema Mirip saat Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal