Ribuan Mobil Mewah Hilang Tenggelam di Tengah Laut, Pemilik Nangis Tak Dapat Asuransi

Dani M Dahwilani
Ribuan mobil hilang di kapal Felicity Ace yang tenggelam di Samudera Atlantik, pengimpor pribadi nangis tak dapat asuransi. (Foto: Reuters)

Itu bukan satu-satunya kendaraan langka yang tenggelam di kapal. Menurut manifes, ada Land Rover Santana 1977, BMW 750i 2007, Mustang 2015, 12 traktor Fendt, Mini Countryman 2019 yang dikirim dalam peti kayu. 

Sebelumnya, Reinsurance News memperkirakan kerugian perusahaan mencapai USD500 juta atau setara Rp7,1 triliun. Ini mengingat total ada sekitar unit 4.000 unit mobil mewah terbakar. "Mobil-mobil yang diangkut banyak dijual di harga mulai USD99.650 (Rp1,4 miliar) maka kerugian akan mencapai USD500 juta," tulis Reinsurance News dalam laporannya.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Nasional
10 hari lalu

Menhub Ungkap Izin Berlayar KM Putri Sakinah sebelum Tenggelam di Labuan Bajo

Nasional
12 hari lalu

Istana Pantau Pencarian Korban Kapal Tenggelam di Labuan Bajo yang Bawa Pelatih Valencia  

Nasional
12 hari lalu

Buntut Insiden Kapal Tenggelam, Pelayaran Kapal Wisata di Labuan Bajo Disetop Sementara!

Nasional
13 hari lalu

Detik-Detik Pelatih Valencia dan 3 Anaknya Jadi Korban Hilang Kapal Tenggelam di Labuan Bajo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal