Sektor Otomotif Tumbuh, OLX Prediksi Penjualan Mobil Bekas pada 2022 Naik 3 Persen

Dani M Dahwilani
Pertumbuhan penjualan mobil bekas dipengaruhi tiga faktor, yaitu Produk Dometik Bruto (PDB), pasokan kendaraan, serta peningkatan ekspor dan impor. (Foto: Tangkapan Layar)

"Ini sajalan dengan permintaan mobil baru. Di mana orang rata-rata menjual mobilnya 3 sampai 7 tahun setelah pemakaian dan meng-upgrade dengan mobil baru," katanya.

Johnny Widodo mengungkapkan, platform mobil bekas harus memberikan kepastian kepada konsumen sehingga mereka tidak ragu dalam memilih kendaraan, seperti ada jaminan harga, kondisi kendaraan, surat-surat dan asuransi. 

Ädapun insight konsumen dalam membeli mobi bakas, lebih flesibel dalam memilih merek (asal sesuai budget). Dalam keputusan membeli mobil keluarga memberikan pengaruh besar. Pertimbangan paling penting adalah kondisi mobil, dan fungsionalitas.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
16 hari lalu

Tren Penjualan Mobil Bekas pada Akhir Tahun, Ini Model Paling Banyak Diincar 

Mobil
23 hari lalu

Tersambar Denza D9, Harga Mobil Bekas Toyota Alphard dan Voxy Anjlok

Niaga
3 bulan lalu

Depresiasi Mobil ICE dan HEV 10-15 Persen, OLXmobbi Catat Harga EV Jatuh hingga 35-60 Persen per Tahun

Mobil
3 bulan lalu

Viral Inspektor Mobil Bekas Bongkar Kecurangan pada Adometer, Kelihatan dari Kondisi Setir dan Pedal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal