Viral Mobil Pikap Berjalan di Jalur Kereta, Netizen: Palang Ditutup yang Lewat Tahu Bulat

Muhamad Fadli Ramadan
Viral di media sosial mobil pikap Mitsubishi Colt L300 melaju santai di jalur rel kereta api. (Foto: Instagram @dronetipistipis)

Hingga saat ini, belum ada informasi resmi mengenai kepemilikan dan izin operasional kendaraan tersebut di jalur rel Sulawesi Selatan. Namun, kendaraan ini telah menarik perhatian publik dan menjadi perbincangan hangat di media sosial.

"Tahu bulatnya mana ini? Seruuu kali," ujar @ric***.

"Kalo lewat sini enak ga ngerasain aspal bolong yah," ucap @cil***.

"L300 kah ini, wow berarti kalau ukuran lebar relnya standart internasional berarti sama dengan ukuran lebar mobil di Indonesia umumnya," kata @ish***.

"Palang ditutup sirine dah bunyi, tahunya yg lewat malah beginian awokwowkwok," tulis @fra***.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Buletin
13 hari lalu

Geram, Warga Bakar Mobil Residivis Pencuri Sawit di Mukomuko

Nasional
1 bulan lalu

Kecelakaan Maut Pikap Tertabrak Kereta Api Tawang Jaya di Cirebon, 2 Tewas

Nasional
2 bulan lalu

Kronologi Lengkap Gen Z Selamatkan Ibu yang Mau Bunuh Diri di Rel Kereta Api Kiaracondong

Mobil
2 bulan lalu

Viral Susi Pudjiastuti Kendarai Mobil Pikap Minta Rokok Sebatang, Netizen Auto Kaget: Merakyat

Sains
3 bulan lalu

Bunyi Duk-Duk di Rel Kereta: Celah Kecil yang Menjaga Keselamatan Besar 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal