Polisi Hapus Ujian Praktik SIM C Zig-zag, Ini Gantinya

Muhamad Fadli Ramadan
Ujian praktik SIM C angka delapan dan zig-zag dihapus. (Foto: Instagram @ntmc-polri)

“Tadi pak kakor sudah sampaikan, jadi nanti kita lihat, ini sudah mudah dan kami perlebar. Bukan untuk mempermudah, tetapi tetap sama dengan yang kemarin,” ujar Yusri.

Jalur zig-zag dalam ujian praktik SIM C juga sudah dihapuskan mulai hari ini, Jumat (4/8/2023). Namun, Yusri mengatakan jajarannya akan mengkaji ulang apakah lintasan tersebut akan diadakan kembali atau tidak.

“Ya tadi kami lihat situasi seperti ini (zig-zag tidak ada). Apakah nanti ke depan akan (diadakan lagi) zig-zag, akan kami kaji lagi. Tapi, sekarang ini dulu yang sudah kita tampilkan kepada masyarakat bahwa sudah melakukan perubahan. Dengan lebarnya, sudah diperlebar,” ucapnya.

Sesuai dengan arahan Kapolri, peserta ujian praktik SIM C yang gagal juga bisa mengulang di hari yang sama. Selain itu, Yusri juga menyampaikan bahwa ada pelatihan khusus buat masyarakat yang dinamakan “Kucing Keliling”.

“Boleh (diulang) sampai dua kali test satu kali sesi. Bahkan, Sabtu-Minggu kalau sudah selesai pelatihan, silahkan kita buka untuk masyakarat lakukan latihan ‘Kucing Keliling’. (Itu) gratis,” katanya.

Editor : Ismet Humaedi
Artikel Terkait
Megapolitan
10 bulan lalu

Jadwal SIM Keliling di Jakarta 29 Desember 2024, Catat Lokasinya

Aksesoris
1 tahun lalu

SIM Indonesia Bisa Dipakai di Luar Negeri, Begini Bentuk Barunya

Mobil
1 tahun lalu

Syarat Bikin SIM Tambah, Polisi Wajibkan Pemohon Punya BPJS Kesehatan

Motor
1 tahun lalu

Lebih Susah dari SIM C Biasa, Begini Bentuk Lintasan Ujian Praktik SIM C1

Motor
1 tahun lalu

Pengendara Moge Diberi Waktu 1 Tahun Bikin SIM C1, Telat Kena Tilang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal