5 PO Bus Hadirkan Fasilitas Pijat, Paling Mewah di Armada Double Decker Seharga Rp4,5 Miliar

Tangguh Yudha
Jika semula hanya sebagai alat transportasi untuk mengantar penumpang ke tujuan, kini bus menghadirkan fasilitas lengkap seperti kursi pijat. (Foto: Ilustrasi Dok iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Seiring dengan berjalannya waktu, model bus di Indonesia terus berevolusi. Jika semula hanya sebagai alat transportasi untuk mengantar penumpang ke tujuan, kini bus menghadirkan fasilitas lengkap.

Salah satunya adalah fasilitas kursi pijat. Tidak sedikit perusahaan otobus (PO) yang menghadirkan layanan tersebut sehingga dapat membuat perjalanan penumpang menjadi lebih nyaman dan menyenangkan.

Dilansir dari berbagai sumber, Kamis (15/12/2022), berikut deretan bus punya fasilitas kursi pijat.

1. AM Trans

AM Trans menjadi salah satu PO yang mengoperasikan armada bus super mewah. Tersedia beragam fasilitas jempolan yang ditawarkan PO bus asal Magetan, Jawa Timur ini termasuk kursi pijat.

Tidak hanya itu, penumpang juga bisa berkaraoke ria di bus yang memiliki interior layaknya hotel bintang lima ini. Fasilitas lain yang diberikan termasuk sofa, home theater, dan kitchen set berukuran kecil.

2. Gunung Harta

Gunung Harta juga memiliki bus double decker mewah yang rancang oleh karoseri Adiputro dengan harga mencapai lebih dari Rp4,5 miliar. Di dalamnya terdapat fasilitas jempolan tidak kalah dengan yang ditawarkan oleh pesawat.

Semua kursi pada bus dilengkapi dengan personal TV, meja lipat, dan mesin pijat. Tersedia juga berbagai fasilitas, seperti AC, Toilet, Audio, Leg rest, USB Charging, snack, dan servis makan.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Buletin
4 bulan lalu

Karyawan PO Bus Kena PHK gegara Kebijakan Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Larang Study Tour

Niaga
5 bulan lalu

Bus Ada Kecoa dan Izin Kedaluwarsa, PO Rosalia Indah: Perizinan Sudah Terbit Sistem Belum Update

Niaga
5 bulan lalu

Viral Ada Kecoa di Bus Rosalia Indah, Perusahaan Beri Klarifikasi!

Nasional
5 bulan lalu

Kru Bus yang Terbakar di Bangkalan Diperiksa Polisi, 2 Karung Rokok Ilegal Disita

Nasional
5 bulan lalu

Bus Pahala Kencana Terbakar di Bangkalan, Begini Kondisi 3 Penumpang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal