Ekspor Mobil Indonesia Tembus 248.000 Unit di Semester Pertama, Toyota Sumbang 56,2 Persen

Dani M Dahwilani
Gaikindo mencatatkan kinerja ekspor mobil utuh (CBU) Indonesia sebanyak 248.004 unit pada semeseter pertama 2023, Toyota menyumbang 56,2 persen. (Foto: iNews.id)

Dia menuturkan seiring dengan peningkatan kapabilitas SDM industri otomotif nasional, Toyota akan terus mempertajam keahlian yang dibutuhkan guna menjawab tantangan era elektrifikasi, seperti baterai, energi baru terbarukan termasuk hidrogen, konektivitas, serta mempertahankan peran Indonesia sebagai pemain global.

Berikut ekspor Toyota Indonesia pada Januari-Juni 2023

- Tipe SUV (Fortuner, Rush, Raize): 78.102 unit
- Tipe MPV (Kijang Innova, Kijang Innova Zenix, Avanza, Town/Lite Ace, Veloz):
49.767 unit
- Tipe Sedan, Hatchback, LCGC (Yaris, Agya, Yaris Cross): 11.712 unit

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
2 hari lalu

Indonesia Jadi Basis Produksi, Suzuki Mulai Ekspor Fronx dan Satria ke Asia Tenggara

Mobil
14 hari lalu

Diproduksi di Cikarang, Wuling Darion Akan Diekspor ke Sejumlah Negara

Mobil
15 hari lalu

Insentif Dongkrak Penjualan Mobil Hybrid, Cek Faktanya

Mobil
21 hari lalu

Bawa 4 Brand, Intip Deretan Mobil Baru dan Konsep Toyota di JMS 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal