Ferrari Langka yang Dikendarai Suami Istri Terbakar di Jalan Tol

Dani M Dahwilani
Rekaman dari media lokal menunjukkan petugas pemadam kebakaran tiba di lokasi kejadian saat Ferrari F40 masih menyala. (Foto: Carscoops)

F40 kemudian digantikan F50 yang dengan sendirinya memberi jalan bagi Enzo dan kemudian LaFerrari hybrid. Banyak yang masih menganggap F40 sebagai Ferrari terhebat yang pernah dibuat.

Belum diketahui pemicu kebakaran tersebut. Diharapkan perusahaan asuransi akan sepenuhnya menanggung kerusakan mobil bermesin tengah itu.

Editor : Dani M Dahwilani
Artikel Terkait
Mobil
2 bulan lalu

Salip Indonesia, Malaysia Bikin Supercar Pesaing Ferrari

Mobil
3 bulan lalu

Mobil Langka Ferrari F40 Dilelang, Diprediksi Terjual Rp150 Miliar

Mobil
4 bulan lalu

Intip Spesifikasi Mobil Langka Ferrari F40, Pemiliknya Nangis Ringsek Diserempet Truk

Nasional
4 bulan lalu

Pramono: Ada Anak Tokoh Dulu ke Kantor Naik Ferrari, Sekarang Transjakarta

Mobil
4 bulan lalu

Viral Ferrari Seharga Rp48 Miliar Diserempet Truk, Pemilik Nangis Siapkan Hadiah jika Temukan Pelaku

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal