Kisah PO Bus Garuda Mas, Dibangun Seorang Pejuang pada Zaman Penjajahan

Muhamad Fadli Ramadan
PO Garuda Mas menjadi salah satu yang telah melewati masa-masa sulit dengan berbagai kondisi perekonomian di Indonesia. (Foto: YouTube PerPalZ TV dan Instagram)

PO Garuda Mas menjadi salah satu yang telah melewati masa-masa sulit dengan berbagai kondisi perekonomian di Indonesia. Namun, mereka mampu berdiri kokoh karena keyakinan terhadap Indonesia bisa kembali bangkit tinggi.

“Cukup cepat (pulih dari pandemi Covid-19). Kita ini sekarang mungkin sudah sekitar lebih dari 70 persen. Rasanya kan tahun-tahun ke depan kalau lebih longgar lagi (aturan perjalanan) harusnya bisa lebih baik,” ujar Benyamin.

Tahun ini, Indonesia dihadapkan dengan isu resesi yang mengancam perekonomian dan dikhawatirkan bakal mengganggu eksistensi pengusaha transpotasi bus. Namun, Benyamin yakin tahun ini bisa dilewati dengan baik meski terjadi resesi.

“Kita sudah pernah ngalamin resesi, misalnya 98 sampai terjadi chaos, lalu 2006. Kita lolos, dan kita punya keyakinan untuk sektor kita (bus), kita pasti bisa. Hanya yang mungkin perlukan adalah perhatian dari pemerintah tentang sopir-sopir kita. Jadi itu yang masih perlu lah,” ucapnya.

Keyakinan tersebut dimiliki Benyamin karena pembangunan infrastruktur yang begitu masif oleh pemerintah Indonesia. Namun, yang terpenting bagi PO Garuda Mas adalah fokus pada lokasi di mana mereka tumbuh besar.

Editor : Ismet Humaedi
Artikel Terkait
Buletin
6 bulan lalu

Karyawan PO Bus Kena PHK gegara Kebijakan Gubernur Jabar Dedi Mulyadi Larang Study Tour

Niaga
7 bulan lalu

Bus Ada Kecoa dan Izin Kedaluwarsa, PO Rosalia Indah: Perizinan Sudah Terbit Sistem Belum Update

Mobil
8 bulan lalu

Langgar Aturan, Kemenhub Bakal Tindak Tegas PO Bus ALS Tewaskan 12 Penumpang

Niaga
9 bulan lalu

Gempar Pemudik Meninggal di Dalam Bus, Diduga Korban Kelelahan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal