5 Fakta Greysia/Apriyani Raih Emas Olimpiade 2020, Nomor 1 Bikin Merinding

Ibnu Hariyanto
Ganda putri Greysia Polii/Apriyani Rahayu meraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020. Dia mengucapkan terima kasih ke rakyat Indonesia. (Foto: Reuters)

TOKYO, iNews.id- Ganda putri Indonesia Greysia Polii/Apriyani Rahayu meraih medali emas cabang bulu tangkis Olimpiade Tokyo 2020. Pasangan Indonesia itu mengalahkan andalan China Chen Qingchen/Jia Yifan di final.

Duel itu berlangsung di Musashino Forest Sport Plaza, Senin (2/8/2021). Greysia menang dua set langsung 21-19 dan 21-15.

Pencapaian Ini merupakan emas pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020. Sebelumnya Indonesia sudah meraih 3 medali terdiri dari 1 perak dan 2 perunggu. 

Berikut 5 Fakta Greysia/Apriyani Raih Medali Emas Olimpiade 2020 dirangkum dari akun Twitter @BadmintonTalk:

1. Greysia/Apriyani mencetak sejarah bagi sektor ganda putri Indonesia. Greysia/Apriyani menjadi ganda putri pertama Indonesia yang meraih medali emas bulu tangkis di Olimpiade.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
1 tahun lalu

Biodata dan Agama Rio Waida, Satu-satunya Peselancar Indonesia di Olimpiade Paris 2024

All Sport
1 tahun lalu

Pesan Greysia Polii untuk Atlet Bulu Tangkis Indonesia di Olimpiade Paris 2024: Jangan Berharap Juara!

All Sport
2 tahun lalu

Greysia Polii Antara Asmara dan Podium Juara: Tunda Pernikahan Berkali-kali Demi Bulu Tangkis

All Sport
2 tahun lalu

Greysia Polii Turun Gunung Main Bulu Tangkis di China, Lawan Siapa?

All Sport
3 tahun lalu

Mantap! Greysia Polii Bakal Didik Anaknya Ala Atlet

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal