Axelsen dan Ginting Tersingkir, Kento Momota Juara Indonesia Masters 2021?

Ibnu Hariyanto
Kento Momota berpeluang besar meraih juara di Indonesia Masters 2021. Sebab, dua pesaing terberatnya yakni Viktor Axelsen dan Anthony Ginting sudah tersingkir. (foto: Humas PBSI).

Momota diprediksi bisa mengulung Chou Tien Chen. Sebab, dari rekor pertemuan sangat memihak ke jagoan Jepang dengan 10-2. Bahkan di delapan pertemuan terakhir dimenangkan Momota.

Jika langkah Momota mulus ke final, dia akan melawan pemenang dari Kimdambi Srikanth vs Kunlavut Vitidsarn/Anders Antonsen. Menilik rekor pertemuan, Momota sangat perkasa melawan Srikanth dan Antonsen.

Momota unggul head to head 5-1 dari tunggal Denmark Antonsen, lalu dengan wakil India Srikanth 13-4. Sementara Momota belum pernah bertemu dengan Kunlavut.

Jika langkah Momota mulus, maka tunggal putra nomor 1 dunia itu akan menyudahi puasa gelar sejak 2020 di Malaysia Masters. Selain itu, kemenangan di Indonesia Masters 2021 akan mengamankan posisinya sebagai tunggal putra nomor 1 dunia. 

Jadi bisakah Momota juara di Indonesia Masters 2021? Menarik untuk kita tunggu.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
18 jam lalu

Gantikan Anthony Ginting, Alwi Farhan Jadi Tumpuan Tunggal Putra Indonesia di SEA Games 2025

All Sport
3 hari lalu

Anthony Ginting Dipastikan Absen di Korea Masters 2025

Soccer
10 hari lalu

Hasil Undian Korea Masters 2025: Anthony Ginting Tantang Wakil Malaysia

All Sport
14 hari lalu

Hasil French Open 2025: Anthony Ginting dan Jafar/Felisha Tersingkir

All Sport
16 hari lalu

Anthony Ginting Membumi usai Bungkam Jagoan Hong Kong di French Open 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal