Catat Kemenangan Ke-1.000, Rafael Nadal: Saya Sudah Tua

Fitradian Dimas Kurniawan
Petenis asal Spanyol, Rafael Nadal (Foto: Roland Garros)

PARIS, iNews.id - Rafael Nadal baru saja memecahkan rekor. Petenis asal Spanyol tersebut berhasil menorehkan kemenangan ke-1.000 sepanjang karier.

Hal itu diraihnya pada turnamen Paris Masters 2020. Pada pertandingan kedua, Kamis (5/11/2020) Nadal menang 4-6, 7-6, dan 6-4 atas Feliciano Lopez.

Menanggapi hal tersebut, Nadal mengaku sangat bangga. Tapi dengan rekornya itu, dia jadi sadar bahwa kini usianya sudah tua.

“Satu hal negatif mengenai 1.000 kemenangan ini. Saya jadi merasa tua, karena itu artinya sudah berada di olahraga ini dalam waktu lama,” kata Nadal dikutip dari AFP.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
All Sport
11 hari lalu

Kisah Manis Janice Tjen di 2025: Juara WTA, Tembus Grand Slam, Panen Medali SEA Games

All Sport
16 hari lalu

Rafael Nadal Terpukau! Marc Marquez Disebut Atlet Paling Fenomenal Sepanjang Masa

All Sport
26 hari lalu

Janice Tjen Mundur di Semifinal SEA Games 2025, Harus Puas Raih Perunggu

All Sport
27 hari lalu

Janice Tjen dan Christo/Dila ke Semifinal, Tenis Indonesia Dipastikan Tambah Medali SEA Games 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal