Greysia Polii Kirim Laporan ke BWF usai Atlet Indonesia Dirugikan, Perkara Apa?

Cikal Bintang
Ketua Komisi Atlet BWF, Greysia Polii melayangkan laporan terkait kebijakan BWF yang merugikan Indonesia (Foto: BWF)

Menyoal ini, Greysia Polii selaku Ketua Komisi Atlet mengungkapkan sudah bersurat kepada BWF. Meski demikian, dia mengakui, Komisi Atlet hanyalah perantara keresahan atlet dan para penggemar. 

"Ya. Kami memang melapor ke BWF dengan mengirimkan email tentang apa yang terjadi minggu lalu juga apa yang terjadi dengan kasus Viktor (Axelsen) & (Zang) Beiwen juga," kata Greysia melalui akun X pribadinya (@GreysPolii), Selasa (17/12/2024) 

"Komisi Atlet hanyalah jembatan, kami bersuara tapi tidak bisa menjadi penentu," sambungnya. 

Greysia berharap, surat dari Komisi Atlet bisa menjadi pertimbangan BWF. Dengan demikian, regulasi yang sudah ditekan per November 2024 bisa disesuaikan kembali. 

"Semoga paham, dukung olahraga kita agar lebih baik lagi kedepannya. Terima kasih," tulis peraih medali emas Olimpiade Tokyo 2020 itu. 

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
2 hari lalu

Putri KW Punya Misi Terpendam di BWF World Tour Finals 2025

All Sport
4 hari lalu

Fajar/Fikri Punya PR Besar jelang BWF World Tour Finals 2025, Apa Itu?

All Sport
6 hari lalu

Resmi! 5 Wakil Indonesia Lolos ke BWF World Tour Finals 2025, Jafar/Felisha Melengkapi Daftar

All Sport
6 hari lalu

Fajar/Fikri Pastikan Tiket BWF World Tour Finals usai Tembus Final Australian Open 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal