Hasil Indonesia Masters 2023: Tampil Apik! Chico Aura Libas Loh Kean Yew 2 Gim Langsung

Quadiliba Al-Farabi
Tunggal putra Indonesia, Chico Aura Dwi Wardoyo ke perempat final Indonesia Masters 2023. (Foto: Twitter/@INABadminton)

Di gim kedua, Chico semakin percaya diri. Bola-bola panjangnya selalu dikembalikan dengan tanggung, bola depannya selalu masuk, dan pukulan menyilangnya selalu mengecoh lawan.

Tak terbendung Chico melaju dengan cepat. Loh pun melakukan kesalahan yang berulang kali. Alhasil Chico berhasil unggul telak dengan skor 11-3.

Unggul jauh, Chico bermain semakin tenang. Pukulan-pukulannya selalu membuat Loh kewalahan dalam pengembalian bola. Skor pun beda 11 poin, 18-7.

Permainan net yang apik dari Chico berhasil mendaptkan angka berikutnya. Dia pun dengan cepat menyelesaikan laga dengan skor 21-15.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
All Sport
3 hari lalu

Ubed Melaju ke 16 Besar Korea Masters 2025, Chico Tersingkir

All Sport
1 bulan lalu

Tragedi di Korea Open 2025: Chico Aura Dwi Wardoyo Ditendang Chou Tien Chen!

All Sport
2 bulan lalu

Hasil Korea Open 2025: Chico Melenggang ke 16 Besar, Leo/Bagas Tersingkir Dramatis!

All Sport
2 bulan lalu

Chico Aura Dwi Wardoyo Tantang Prannoy di Korea Open 2025, Nothing to Lose!

All Sport
2 bulan lalu

Chico Aura Usir Wakil Inggris, Tantang Ubed di Final Kualifikasi Korea Open 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal