Hasil Piala Thomas 2022: Kevin/Ahsan Kalah Usai Duel Sengit, Indonesia Tertinggal 0-2

Quadiliba Al-Farabi
Kevin Sanjaya/Mohammad Ahsan kalah melawan duo Korea Selatan Kang Minhyuk/Seo Seung Jae dengan skor 18-21, 21-13, dan 12-21 di Piala Thomas 2022. (foto: PBSI).

Kevin/Ahsan terlihat sangat tenang melakoni permainan pasangan Korea. Sebaliknya, Kang/Seo terlihat terlalu terburu-buru untuk mendapatkan poin.

Pasangn Indonesia mampu menciptakan poin beruntun di akhir-akhir gim. Mereka berhasil menutup gim kedua dengan skor 21-13.

Di gim penentuan, Kevin/Ahsan masih bermain tenang di awal-awal poin. Tapi sayang, mereka malah kesulitan hingga disalip menjadi 8-9.

Setelahnya, Kevin/Ahsan tidak bisa lepas keluar dari kurungan pasangan Korea. Mereka kecolongan hingga empat angka berturut-turut. Akhirnya mereka harus menyerah di skor 12-21.

Selanjutnya ada laga tunggal putra Shesar Hiren Rhustavito vs  Joen Hyeok Jin.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
1 bulan lalu

Kevin Sanjaya Bangga SVB Puji-Puji PBC Indonesia

All Sport
3 bulan lalu

Mohammad Ahsan Tolak Mentah-Mentah Tawaran Melatih dari Luar Negeri, Kenapa?

All Sport
3 bulan lalu

Didampingi sang Legenda, Sabar/Reza Usung Misi Juara Dunia di Paris

All Sport
4 bulan lalu

Kevin Sanjaya Komentari Ganda Putra Malaysia Asuhan Coach Herry IP

All Sport
4 bulan lalu

Kevin Sanjaya Restui Duet Fajar/Fikri, Pede Bisa Jadi Senjata Baru Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal