Namun, Cosmo JNE Jakarta kembali menunjukkan kelasnya. Ruan Nakamatsu menambah gol di menit ke-34 untuk mengubah kedudukan menjadi 8-4.
Meski Asahan Allstar terus menekan, pertahanan Cosmo tetap solid dan sulit ditembus.
Menjelang akhir pertandingan, Ruan Nakamatsu kembali mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-39 dan memastikan kemenangan telak 9-4 untuk Cosmo JNE Jakarta.