Koleksi Mobil Mewah Petinju Billy Joe Saunders, Mana yang Paling Keren?

Susanto
Foto: Istimewa

3. Lamborghini Huracan

Lamborghini Huracan Billy Joe Saunders

Pada 2018, Joe Saunders membeli Lamborghini Huracan berkelir kuning dengan harga mencapai 164 ribu pound atau setara Rp3,2 miliar. Mobil ini punya kecepatan lebih dari 200mph yang dapat melaju dari 0-60mph dalam waktu kurang dari tiga detik.

4. Mercedes-Benz C-Class Coupe

Foto: Istimewa

Joe Saunders pernah berfoto dengan Mercedes-Benz C-Class Coupe yang identik dengan mobil eksekutif tajir. Tak cuma itu, mobil ini juga dilengkapi interior keren dan banyak fitur berteknologi tinggi.

5. Rolls Royce Wraith

Foto: Istimewa

Bergaya tradisional, Joe Saunders paling sering muncul ke publik dengan mengendarai Rolls Royce Wraith berkelir putih. Pada 2018, petinju kelas menengah-super ini meminang Rolls Royce Wraith-nya dengan harga 258 ribu pound atau setara Rp5,1 miliar.

6. Bentley Continental GT Convertible

Foto:Istimewa

Selain penyuka mobil-mobil dengan tenaga besar, Joe Saunders juga mengagumi kendaraan dengan teknologi tinggi. Tak heran salah satu koleksi di garasi rumahnya adalah Bentley Continental GT Convertible yang mengusung kekuatan mesin dan fitur-fitur canggih di dalamnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
2 bulan lalu

Kabar Duka! Legenda Tinju Inggris Ricky Hatton Meninggal Dunia di Usia 46 Tahun

Internasional
3 bulan lalu

Heboh 2 Petinju Jepang Tewas Setelah Bertanding, Apa Penyebabnya?

All Sport
4 bulan lalu

Setelah Tur Australia dan Taiwan, Petinju Azizul Isaputra Siap Harumkan Indonesia di Pentas Dunia

All Sport
6 bulan lalu

Profil dan Biodata Naoya Inoue, The Monster dari Jepang yang Bikin Sejarah di Tinju Dunia

All Sport
6 bulan lalu

Profil dan Biodata Naoya Inoue, Petinju Monster dari Jepang yang Guncang Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal