Komentar Melegakan Anthony Ginting usai Mimisan di Singapore Open 2022

Andhika Khoirul Huda
Tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting sempat mimisan di Singapore Open 2022

Ini memang bukan pertama kalinya Ginting mimisan saat bertanding di lapangan. Pada babak 16 Hong Kong Open 2019 lalu kontra wakil Denmark, Jan O Jorgensen, dia juga mengalami hal yang sama.

Lalu, pada ajang PBSI Home Tournament 2020, pemain kelahiran Cimahi itu juga mimisan saat menghadapi Chico Aura Dwi Wardoyo di semifinal. Hebatnya, Ginting selalu bisa mengakhiri pertandingannya yang diwarnai mimisan dengan kemenangan.

Kemenangan atas Chun-Yi pun membawa Ginting melangkah ke babak perempat final yang akan digelar hari ini, Jumat (15/7/2022) mulai pukul 12.00 WIB.

Dia akan bertemu dengan utusan Malaysia, Ng Tze Yong, yang menyingkirkan Lee Cheuk Yiu dari Hong Kong di babak 16 besar dengan skor 21-15 dan 21-13.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
2 hari lalu

Gantikan Anthony Ginting, Alwi Farhan Jadi Tumpuan Tunggal Putra Indonesia di SEA Games 2025

All Sport
5 hari lalu

Anthony Ginting Dipastikan Absen di Korea Masters 2025

Soccer
11 hari lalu

Hasil Undian Korea Masters 2025: Anthony Ginting Tantang Wakil Malaysia

All Sport
16 hari lalu

Hasil French Open 2025: Anthony Ginting dan Jafar/Felisha Tersingkir

All Sport
17 hari lalu

Anthony Ginting Membumi usai Bungkam Jagoan Hong Kong di French Open 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal