Kontrak 2027 Dikejar Waktu, Marc Marquez Buka-bukaan soal Masa Depannya

Abdul Haris
Pembalap Ducati Lenovo, Marc Marquez. (Foto: Ducati Media House)

Marc Marquez mengaku berharap bisa menunda keputusan hingga pertengahan musim. “Saya ingin melangkah ke depan, menunggu sedikit lebih lama, dan memutuskan masa depan kami di pertengahan musim misalnya,” kata dia.

Proses komunikasi dengan berbagai pihak masih berlangsung. “Kami sedang berdiskusi, semakin dekat dengan beberapa proyek, dan kami perlu memutuskan. Memang benar para pabrikan mencoba mengambil satu pembalap dan membangun proyek mereka dari situ,” tutur Marc Marquez.

Dengan tekanan pasar pembalap yang terus meningkat, keputusan Marc Marquez terkait kontrak MotoGP 2027 kini menjadi faktor krusial yang berpotensi memengaruhi peta kekuatan kelas utama.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
2 hari lalu

Trackhouse Aprilia Bikin Kejutan, Dua Livery Siap Guncang MotoGP 2026

All Sport
3 hari lalu

Yamaha Monster Energy Pilih Jakarta, Mesin V4 Siap Guncang MotoGP 2026

All Sport
5 hari lalu

Bos VR46 Blak-blakan Akui Kalah Kelas dari Gresini

All Sport
4 hari lalu

Jack Miller Tantang Marc Marquez, MotoGP 2026 Diprediksi Lebih Ketat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal