Marquez Puji Cara Honda Manjakan Pembalapnya, Tak Sabar Jajal Motor Baru

Basudiwa Supraja
Marc Marquez memuji cara Honda memanjakan pembalapnya dengan melakukan banyak perubahan di settingan motor.(Foto: REUTERS)

"Dia [Bradl] sedang mengujinya di Misano, kurang lebih dengan motor yang saya balapan di Austria. Sepertinya kami mencoba meningkatkannya selangkah demi selangkah," tuturnya.

Setelah itu, Marquez akan menjajal hasil karya pabrikan Jepang itu. Dia mengatakan bakal mengevaluasi hasil pekerjaan arsitek motor Honda tersebut nantinya.

"Saya yakin kami bisa melakukannya. Pada tes Misano Anda mulai memahami seperti apa motor baru itu nantinya. Saya menantikan untuk mencoba motor baru, dan mengevaluasi pekerjaan insinyurnya," kata Marquez.

Dalam waktu dekat ini, Marquez akan menjalani balap di MotoGP Catalunya 2023. Balapan resmi tersebut bakal digelar mulai akhir pekan ini.

Setelahnya, MotoGP San Marino, Italia, 2023 akan menjadi tantangan lanjutan. Sirkuit Misano menjadi trek yang harus ditaklukkan.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
8 jam lalu

Jorge Lorenzo Bongkar Fakta Mengejutkan! Aksi Rossi Tendang Marquez di Sepang 2015 Itu Sengaja 

All Sport
1 hari lalu

Marc Marquez Diyakini Lewati Rekor Valentino Rossi di MotoGP

All Sport
5 hari lalu

Jadwal MotoGP 2026 Resmi Dirilis: GP Mandalika Kembali Jadi Sorotan!

All Sport
4 hari lalu

Bos Ducati Ungkap Dampak Besar Absennya Marc Marquez di Akhir Musim

All Sport
5 hari lalu

Masini Beberkan Rahasia Sukses Gresini Rekrut Marc Marquez dari Honda pada 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal