Muhammad Sejahtera Dwi Putra Raih Medali Emas Asian Rifle/Pistol Championship 2024

rio eristiawan
Atlet menembak Indonesia, Muhammad Sejahtera Dwi Putra. (Foto: Perbakin)

Hal tersebut didapatkan Fathur Gustafian, setelah finis keempat di nomor 10 meter Air Rifle putra Asian Rifle/Pistol Championship 2024 dengan mengumpulkan 208.3 poin. Sebelumnya, Indonesia telah memastikan lima atlet di Olimpiade Paris 2024.

Mereka adalah Arif Dwi Pangestu dan Diananda Choirunisa (atlet panah), Rifda Irfanalutfi (senam artistic), dan Desak Made Rita dan Rahmad Adi Mulyono (panjat tebing). Olimpiade Paris 2024 dijadwalkan pada 26 Julu hingga 11 Agustus mendatang.

Sementara Sejahtera Dwi Putra tak lolos ke Olimpiade Paris 2024, meski mendapatkan medali emas di nomor 10 meter Running Target putra sian Rifle/Pistol Championship 2024. Sebab, nomor Running Target tidak diperlombakan dalam ajang multi event tersebut.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Nasional
2 bulan lalu

Motif Oknum TNI AD Mengamuk Tembak Kantor Bank BUMN di Gowa, Terlilit Pinjol?

Megapolitan
3 bulan lalu

Kronologi Pelaku Tawuran di Depok Didor Polisi, Sempat Lepaskan Tembakan Peringatan

Megapolitan
3 bulan lalu

Polisi Tembak Terduga Pelaku Tawuran di Depok, 2 Orang Terluka

All Sport
9 bulan lalu

Turnamen Menembak Pangkostrad Cup 2025 Bikin HUT ke-64 Kostrad Makin Meriah

Film
11 bulan lalu

Serunya Farel Tarek Belajar Menembak di M7 Tactical, Ada Kejutan Mendebarkan!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal