5 Pesepak Bola Top Prancis yang Memiliki Garis Keturunan Aljazair, Zidane hingga Mbappe

Rilo Pambudi
Pesepak bola top Prancis yang memiliki garis keturunan Aljazair. Striker Real Madrid, Karim Benzema (Foto: REUTERS)

5. Kylian Mbappe

Kylian Mbappe adalah salah satu striker muda terbaik di dunia saat ini. Pada usia 18 tahun, Mbappe bahkan sudah ikut memberikan trofi Piala Dunia 2018 untuk Prancis.

Striker tajam yang kini berusia 24 tahun itu ternyata memiliki garis keturunan dua negara Afrika. 

Ayahnya diketahui berasal dari Kamerun, sedangkan ibunya keturunan adalah Aljazair. Mbappe bahkan sering membanggakan bahwa Aljazair dan Kamerun adalah bagian dari dirinya.

Mbappe yang sangat produktif dan berpeluang menjadi top skor sepanjang masa Timnas Prancis.

Itulah 5 pemain top Prancis yang ternyata keturunan Aljazair. Boleh dibilang, para pemain Aljazair itu memiliki andil sangat besar untuk mengharumkan Timnas Prancis.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Internasional
2 bulan lalu

AS Veto Resolusi Gencatan Senjata, Dewan Keamanan PBB Ulangi Sejarah Kelam

Internasional
2 bulan lalu

Lagi! Amerika Veto Resolusi Dewan Keamanan PBB, Tolak Gencatan Senjata di Gaza

Internasional
3 bulan lalu

Stres Tak Lulus Ujian SMA, Perempuan Ini Kurung Diri di Kamar 25 Tahun

Internasional
2 tahun lalu

Aljazair Ajukan Resolusi Dewan Keamanan PBB untuk Setop Serangan Israel di Rafah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal