7 Pemain Sepak Bola Top Dunia yang Pintar Memasak, Ada Mantan Pegawai Restoran

Rilo Pambudi
Pemain top dunia yang dikenal pintar memasak. Daniel Sturridge dijatuhi hukuman skorsing oleh FA (Foto: BBC)

6. Lionel Messi

Dianggap sebagai pemain sepak bola terbaik abad ini, Lionel Messi ternyata juga ahli dalam memasak, terutama dalam mengolah daging. Pengalamannya memasak daging tersebut pernah diunggahnya ke akun Instagram.

7. Kevin De Bruyne

Mantan pemain Chelsea, Mario Melchiot, pernah membocorkan rahasia mengenai Kevin de Bruyne. Melchiot menyebut bahwa pesepakbola asal Belgia itu rupanya menggemari reality show “The Great British Bake Off”. Acara tersebut adalah tayangan yang menampilkan cara-cara membuat kue terbaik di Inggris.

De Bruyne ternyata tidak hanya menikmatinya sebagai tontonan. Ia ternyata memang sosok yang pandai memasak. Pemain Manchester City itu mempraktikkan keahlian membuat kue kepada rekan setimnya.

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
All Sport
1 tahun lalu

6 Pemain Top yang Tampil Di Olimpiade Paris 2024, Ada Atlet Jagoan Indonesia

Soccer
3 tahun lalu

7 Pemain Top Dunia yang Senang dengan Makanan Indonesia, Ada yang Sangat Suka Ayam Geprek Plus Nasi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal