AFC Dukung Palestina! Desak FIFA Segera Hukum Israel

Reynaldi Hermawan
Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) mendukung proposal Federasi Sepak Bola Palestina (PFA). Mereka mendesak FIFA agar membekukan Israel.  (Foto: HECTOR RETAMAL/AFP)

Presiden FIFA Gianni Infantino yang hadir dalam Kongres AFC angkat bicara. Dia mengaku prihatin dengan kondisi Palestina yang hancur lebur akibat serangan brutal Israel.

"Kami semua menderita atas apa yang terjadi di Palestina. Kami berdoa untuk para ibu yang kehilangan anak-anak mereka dan kami berdoa untuk para ibu yang kehilangan anak-anak mereka di mana pun di dunia," kata Infantino.

"Sepak bola hanya bisa berbuat sedikit, karena untuk mengubah situasi tragis di mana pun di dunia, yang bisa kita lakukan hanyalah menunjukkan persatuan karena sepak bola adalah yang menyatukan semua orang," ucapnya.

Delegasi AFC mengheningkan cipta selama satu menit untuk mengenang para korban perang Israel-Gaza. Mereka diperlihatkan video yang menyoroti kehancuran yang disebabkan oleh pasukan Israel.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
9 jam lalu

Kacau! Thom Haye dan Shayne Pattynama Disanksi FIFA, Dilarang Main 4 Laga 

Soccer
17 jam lalu

Nova Arianto Beri Kabar Baik jelang Timnas Indonesia U-17 Vs Brasil

Soccer
1 hari lalu

Erick Thohir Ungkap Langkah Nyata PSSI Menuju Piala Dunia 2030

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Beraksi! Ini Jadwal Monchengladbach Vs FC Koln Live di RCTI

Soccer
2 hari lalu

Uji Coba Timnas Indonesia U-22 di FIFA Matchday November Tak Masuk Hitungan Ranking FIFA

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal