Anak Shin Tae-yong Dukung Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026: Tunjukkan Pada Dunia Kita Bisa!

Andri Bagus Syaeful
Putra pelatih Indonesia Shin Tae-yong Shin Jae Won senang melihat Skuad Garuda lolos ke putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026. (foto: PSSI)

BANDAR SRI BEGAWAN, iNews.id- Putra pelatih Indonesia Shin Tae-yong Shin Jae Won senang melihat Skuad Garuda lolos ke putaran kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026. Menurutnya, Kualifikasi Piala Dunia jadi tempat yang pas untuk menujukkan kemampuan Indonesia ke dunia.

Skuad Garuda lolos ke putaran kedua usai mengalahkan Brunei Darussalam dalam dua leg 6-0. Indonesia unggul agregt12-0 atas tim lawan.

Shin Jae Won mengatakan perjuangan Timnas Indonesia baru akan dimulai dalam ajang itu. Dia minta anak asuh ayahnya menunjukkan kemampuan terbaiknya ke dunia.

"Sekarang tunjukkan kepada dunia di (putaran kedua) Kualifikasi Piala Dunia bawa kami telah menjadi lebih baik dari sebelumnya," tulis Shin Jae Won dalam kolom komentar postingan Instagram @timnas.indonesia, Selasa (12/10/2023).

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
2 menit lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
56 menit lalu

Garuda Saudi Buka Suara! Bantah Keras Isu Monopoli Tiket Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Jeddah

Soccer
5 jam lalu

Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo

Soccer
18 jam lalu

Emil Audero Murka! Sebut Kekalahan dari Pisa Memalukan

Soccer
1 hari lalu

Kevin Diks Cetak Gol Spektakuler saat Monchengladbach Hantam Koln, Statistiknya Bikin Salut!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal