Andre Onana Blak-blakan Akui Tak Bahagia di Manchester United, Ini Penyebabnya

Andri Bagus Syaeful
Andre Onana blak-blakan mengaku tak bahagia di Manchester United. (Foto: Sky Sport)

MANCHESTER, iNews.id - Andre Onana blak-blakan mengaku tak bahagia di Manchester United. Sebab hingga kini dia belum bisa menampilkan performa terbaik. 

Kiper asal Kamerun itu sejauh ini sudah mencatatkan 25 penampilan bersama The Red Devils di semua ajang. Namun gawang yang dikawalnya telah kebobolan 39 kali.

Onana juga kerap jadi sorotan karena melakukan blunder di laga penting. Hal tersebut yang membuat dirinya tak senang.

"Tentu saja saya tidak bisa bahagia dengan enam bulan ini, saya bisa dan harus melakukan jauh lebih baik," kata Andre Onana dilansir Sky Sports, Senin (18/12/2023).

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
16 jam lalu

Patrice Evra Murka! Sebut Pemain Juventus Generasi Lemah

Soccer
4 hari lalu

Hasil Lengkap Liga Inggris: Brentford Taklukkan Liverpool, MU Libas Brighton 

Soccer
9 hari lalu

Arne Slot Pertimbangkan Jual Mohamed Salah usai Liverpool Dipermalukan MU

Soccer
9 hari lalu

Mantan Striker MU Diego Forlan Dilarikan ke Rumah Sakit usai Insiden Horor di Pertandingan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal