Antonio Conte Puas dengan Debut Christian Eriksen di Serie A

Abdul Haris
Pelatih Inter Milan Antonio Conte (tengah) senang dengan kehadiran Christian Eriksen (kiri) dalam timnya. (Foto: AFP)

Conte menyebut, playmaker yang diboyong dari Tottenham Hotspur itu bakal punya peran penting dalam skuatnya.

“Eriksen punya tugas taktik khusus, saat ada atau tidak ada bola. Saya tak mau membocorkan semua rahasia kami!" ucap sang bos.

"Dia akan belajar penempatan posisi yang kami inginkan untuk para gelandang kami. Tapi sekarang masih terlalu dini, dan saya puas dengannya," kata Conte. 

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
6 jam lalu

Skandal Serie A Dibongkar Lagi! Iuliano Pastikan Penalti Ronaldo 1998 Ditolak VAR

Soccer
1 hari lalu

Update Cedera Juventus: Kabar Terbaru Vlahovic, Bremer hingga Milik Jelang Bentrok Fiorentina

Soccer
6 hari lalu

3 Calon Kiper Baru Inter Milan Pengganti Yann Sommer, Ada Penjaga Gawang Asia!

Soccer
6 hari lalu

Inter Milan Siap Revolusi Kiper: Sommer Habis Kontrak, Martinez Masih Misterius!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal