Asnawi Mangkualam Tinggalkan Jeonnam Dragons, Pratama Arhan Komentar Begini

Andri Bagus Syaeful
Pemain Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam meninggalkan Jeonnam Dragons. Pratama Arhan beri komentar. (foto: PSSI). .

Arhan mendukung keputusan rekan setimnya di Timnas Indonesia itu. Secara tidak langsung dia berharap itu keputusan terbaik untuk Asnawi.

"Bismillah," tulis Pratama Arhan dalam kolom komentar Instagram Asnawi @asnawi_bhr, Minggu (31/12/2023).

Asnawi mencatatkan 27 penampilan bersama Jeonnam Dragons di Liga Korea. Dia menorehkan dua assist bersama timnya itu.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Nasional
11 hari lalu

Bareskrim Naikkan Laporan Azizah Salsha ke Penyidikan!

Seleb
29 hari lalu

Heboh Pratama Arhan Diisukan Pacaran dengan Inka, Ini Faktanya! 

Seleb
31 hari lalu

Profil Nadif Zahiruddin, Mantan Anya Geraldine yang Foto Bareng Azizah Salsha

Seleb
31 hari lalu

Viral Foto Azizah Salsha Peluk Nadif Zahiruddin Mantan Anya Geraldine, Netizen Syok!

Seleb
1 bulan lalu

Azizah Salsha Ulang Tahun ke-22, Pratama Arhan Kasih Kado?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal