Bastian Schweinsteiger Pernah Bikin David De Gea Marah, Ini Penyebabnya

Dimas Wahyu Indrajaya
Kiper Manchester United David de Gea. (Foto: Mirror)

MANCHESTER, iNews.id - Eks pemain Timnas Jerman, Bastian Schweinsteiger pernah membuat kiper Manchester United, David De Gea marah. Gara-garanya kiper asal Spanyol itu tak terima tidak diakui lebih hebat dari Manuel Neuer.

Bastian Schweinsteiger menjalani karier yang singkat di Manchester United. Sosok berusia 37 tahun tersebut membela Setan Merah pada periode 2015-2017.

Meski singkat, ada banyak momen yang diingat oleh Schweinsteiger. Salah satunya ketika kiper Man United, David De Gea bertanya soal kehebatannya.

Saat itu, De Gea meminta pendapat Schweinsteiger apakah dirinya lebih hebat daripada kiper nomor satu Timnas Jerman, Manuel Neuer. Tanpa pikir panjang, pria kelahiran Kolbermoor itu menjawab De Gea tidak selevel dengan kompatriotnya itu.

"Ketika saya pertama kali datang ke Manchester United De Gea berucap 'tolong katakan, apa saya lebih hebat dibandingkan Neuer?' Saya jawab 'tidak, sama sekali tidak. Levelnya berbeda'," ungkap Schweinsteiger dikutip dari Sportbible, Senin (25/10/2021).

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
14 jam lalu

Transfer Paling Menyakitkan MU: Ferguson Ditolak Legenda AC Milan Tanpa Negosiasi

Soccer
2 hari lalu

Terungkap! Calon Pelatih Chelsea Liam Rosenior Ternyata Fans Berat MU dan Sir Alex Ferguson

Soccer
2 hari lalu

MU Siap Bongkar Skuad di Januari: 8 Pemain Dibidik, 4 Menuju Pintu Keluar

Soccer
3 hari lalu

Sir Alex Ferguson Ungkap Pemenang Ballon d’Or yang Tidak Pernah Membuatnya Terkesan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal