Bukan Mbappe, Ini Aktor Utama Kemenangan PSG atas Bayern Versi Pochettino

Fitradian Dimas Kurniawan
Mbappe tampil menawan saat PSG menang 3-2 atas Bayern Munchen. Tapi Pelatih Les Parisiens Pochettino melihat ada satu sosok pemain yang tak kalah berjasa. (Foto: UEFA)

Sementara Mbappe terpilih menjadi man of the match versi UEFA. Dia mencetak dua gol pada menit ke-3 dan 68. Satu gol Les Parisiens lainnya dibukukan Marquinhos (28). Bayern sempat menyamakan kedudukan melalui gol Eric Maxim Choupo-Moting (37) dan Thomas Muller (60).

Pochettino girang melihat semangat juang anak asuhnya sepanjang 90 menit. Dia berharap hal serupa bisa dilakukan pada leg kedua di Parc des Princes, Rabu (14/4/2021) dini hari WIB..

“Saya senang dengan hasil dan sikap yang ditunjukkan tim. Kami berada di situasi sulit, melawan tim terbaik di Eropa. Saya harus memberi ucapan selamat kepada pemain atas pengorbanan mereka. Kami ingin mengulangi performa serupa pekan depan,” ujarnya.

“Kemenangan membuat peluang ke semifinal lebih mudah. Para pemain memang sudah bekerja keras untuk meraih hasil ini. Tetapi, kami masih memiliki pertandingan lain yang harus dimainkan. Kami tahu jika leg kedua akan sulit,” tuturnya.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

Viral Kylian Mbappe Ajak Rekan Setim Tolak Beri Guard of Honour ke Barcelona usai Kekalahan Madrid

Soccer
5 hari lalu

Liverpool Siapkan Rp1,96 Triliun untuk Rekrut Salah Satu Winger Terbaik Dunia

All Sport
6 hari lalu

Januari 2026 Penuh Big Match! Jadwal Lengkap Sports Dunia Tayang di VISION+

Soccer
7 hari lalu

Real Madrid Kehilangan Kylian Mbappe, Xabi Alonso Pening jelang Piala Super Spanyol

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal