Curhat Rafael Struick soal Susahnya Makan di Mall: Fans Sangat Tergila-gila

Rifqi Herjoko
Pemain Timnas Indonesia Rafael Struick. (Foto: Instagram @rafaelstruick)

Situasi berbeda dialaminya di Belanda. Tidak banyak publik yang mengenal dirinya di sana walaupun dia telah tampil bersama tim senior ADO Den Haag.

“Kala itu, saya dan ayah ingin makan di mall, tetapi saya tidak bisa berjalan ke sana. Setelah saya bertanding melawan Argentina, (fans) menjadi tergila-gila,” ujar Struick kepada media Belanda, Omroepwest, dikutip Sabtu (2/9/2023).

“Menjadi tidak dikenal di Den Haag memberikan saya alasan untuk bekerja ekstra keras. Sebenarnya, saya menyukai kenyataan saya tidak dikenal di sini (Den Haag),” ucapnya. 

Kini, pemain asal klub Belanda, ADO Den Haag, itu kembali dipanggil STY untuk tampil di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024. Rafael Struick diharapkan mampu menampilkan performa terbaiknya bersama Timnas Indonesia U-23 di turnamen nanti.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
28 menit lalu

Rencana Thom Haye usai Dapat Sanksi Berat dari FIFA

Soccer
55 menit lalu

3 Alasan Timur Kapadze Cocok Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
1 jam lalu

Mantan Pemain Arsenal Mengaku Berdarah Malaysia, FAM Diminta Cepat Merespons

Soccer
2 jam lalu

Garuda Saudi Buka Suara! Bantah Keras Isu Monopoli Tiket Timnas Indonesia vs Arab Saudi di Jeddah

Soccer
6 jam lalu

Aksi Gila Jay Idzes Jadi Sorotan Serie A Usai Wajahnya Jadi Tameng Kemenangan Sassuolo

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal