Drama Olivier Giroud Jadi Kiper Dadakan: Penyelamatan Penting hingga Dibantu Tiang Gawang

Reynaldi Hermawan
Drama Olivier Giroud jadi kiper dadakan tengah menjadi perbincangan hangat pencinta sepak bola dunia. (Foto: REUTERS)

GENOA, iNews.id - Drama Olivier Giroud jadi kiper dadakan tengah menjadi perbincangan hangat pencinta sepak bola dunia. Dia tampil heroik di bawah mistar gawang dan membawa timnya AC Milan menang.

Momen itu terjadi saat I Rossoneri bertandang ke markas Genoa pada giornata ke-8 Liga Italia, Minggu (8/10/2023) dini hari WIB. Klub Kota Mode Italia itu menang tipis 1-0.

AC Milan harus bersusah payah meraih poin penuh dan baru bisa mencetak gol di menit-menit akhir. Christian Pulisic yang jadi penentu kemenangan lewat golnya menit ke-87.

Drama terjadi di masa injury time. Kiper AC Milan Mike Maignan diganjar kartu merah usai melanggar pemain Genoa di luar kotak penalti.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
17 jam lalu

Transfer Paling Menyakitkan MU: Ferguson Ditolak Legenda AC Milan Tanpa Negosiasi

Soccer
24 jam lalu

Debut Kilat Niclas Fullkrug Bawa AC Milan Menang, Sinyal Langganan Starter

Soccer
1 hari lalu

AC Milan Hajar Cagliari, Allegri Malah Bongkar Kelemahan Pasukannya

Soccer
1 hari lalu

Resmi! AC Milan Datangkan Niclas Fullkrug, Siap Bangkit dari Mimpi Buruk Premier League

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal