Drawing Piala Dunia U-20 Digelar 1 April 2023!

maulana yusuf
Badak bercula cahaya atau Bacuya dipilih menjadi maskot Piala Dunia U-20 2023. (FOTO: ANTARA)

Dari ke-12 tim yang sudah dipastikan mendapat tiket yaitu Indonesia (Tuan Rumah), Republik Dominika (CONCACAF), Guatemala (CONCACAF), Honduras (CONCACAF), Amerika Serikat (CONCACAF), Fiji (OFC), Selandia Baru (OFC), Inggris (UEFA), Prancis (UEFA), Israel (UEFA), Italia (UEFA), dan Slovakia (UEFA).

Kemudian, Amali mengatakan ada enam stadion yang akan digunakan untuk menggelar Piala Dunia U-20 2023. Keenam stadion itu adalah Stadion Jakabaring (Palembang), Stadion Utama Gelora Bung Karno (Jakarta), Stadion Si Jalak Harupat (Bandung), Stadion Manahan (Solo), Stadion Gelora Bung Tomo (Surabaya), dan Stadion Kapten I Wayan Dipta (Gianyar, Bali).

"Stadion tidak berubah. Tetap di Stadion GBK, Jalak Harupat Bandung, Manahan Solo, Gelora Bung Tomo, Jakabaring Palembang, dan I Wayan Dipta Bali. Nah siapa yang main di stadion tersebut di babak penyisihan tentu kita belum tahu," tandasnya.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Nasional
21 jam lalu

Menlu Ungkap Sikap RI soal Rencana Trump Rebut Greenland

Nasional
22 jam lalu

Menlu Ungkap Alasan RI Gabung Jadi Anggota Board of Peace Bentukan Trump 

Nasional
24 jam lalu

Menlu Buka Suara soal RI Gabung Board of Peace Bentukan Trump

Nasional
2 hari lalu

Prabowo Respons Survei RI Negara Paling Bahagia: Mengharukan Sekaligus Menyedihkan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal