Erick Thohir Instruksikan Berantas Match Fixing, Pelaku Dihukum Berat!

Abdul Haris
Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: PSSI)

JAKARTA, iNews.id – Ketua Umum PSSI Erick Thohir menginstruksikan jajarannya memberantas match fixing dalam sepak bola Indonesia. Dia meminta pelaku pengaturan skor dijerat hukuman berat.

Setelah beres-beres Timnas Indonesia, kini PSSI mengalihkan fokus ke kompetisi di Tanah Air. Federasi bertekad melakukan transformasi liga sepak bola Indonesia. Salah satunya dengan memerangi pelaku pengaturan pertandingan atau match fixing agar sepak bola Indonesia lebih baik.

Bukan rahasia lagi, sepak bola terus digerogoti match fixing dari tahun ke tahun. Di setiap tingkatan, mulai dari Liga 1, Liga 2 hingga kasta terbawah, aroma pengaturan skor santer tercium. 

Untuk itulah PSSI menerapkan transformasi Liga Sepak bola Indonesia. Tujuannya adalah membenahi sistem kompetisi di Tanah Air. 

“Match fixing kita harus hukum keras, untuk memastikan penegakan kepada isu match fixing ini harus diberantas habis,” ujar Erick Thohir di Jakarta, Kamis (20/6/2024). 

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Erick Thohir Jawab Rumor Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia

Soccer
15 jam lalu

Heboh Target Perak SEA Games 2025! Erick Thohir: Bukan Saya yang Menentukan

Soccer
16 jam lalu

Timur Kapadze Latih Timnas Indonesia? Erick Thohir Beri Respons Mengejutkan!

Soccer
18 jam lalu

Erick Thohir Berikan Update Terbaru soal Pencarian Pelatih Baru Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal