Hamil 9 Bulan, si Cantik Alex Morgan Masih Getol Latihan

Reynaldi Hermawan
Meski hamil, Alex Morgan terus menjaga kebugarannya. (Foto: Instagram @@alexmorgan13)

Melihat dedikasi tinggi Morgan, wajar rasanya jika dia terus diselimuti prestasi. Sejauh ini, wanita yang berposisi striker itu sudah membawa Timnas AS juara Piala Dunia dua kali pada 2015 dan 2019 serta medali emas Olimpiade 2012.

Dia juga sempat menjadi finalis pemain terbaik dunia tahun lalu. Sayangnya, Morgan dikalahkan kompatriotnya Megan Rapinoe.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
2 tahun lalu

Kisah David Beckham Diduga Berselingkuh, sang Istri Victoria: Itu Mimpi Buruk!

Soccer
3 tahun lalu

Javier Hernandez Bersedia Balik ke Man United: Saya Siap Main Gratis

Soccer
4 tahun lalu

Skill 3 Bintang BRI Liga 1 Ini Gegerkan Dunia, Legenda Man United Sampai Salut

Soccer
4 tahun lalu

5 Pesepak Bola Tercantik di Dunia, Semuanya Bikin Gagal Fokus

Soccer
4 tahun lalu

5 Pesepak Bola Putri Dunia Paling Seksi, Nomor 3 Pemain Terbaik Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal